Makanan sehat awal kehamilan yang baik untuk si ibu hamil dan bayinya biasanya makanan yang mengandung banyak protein karena untuk perkembangan si bayi dan juga untuk pemberi tenaga untuk si ibunya. makanan adalah hal yang paling utama yang harus diberika kepada wanita yang sedang hamil, karena bagaimanapun juga makanan adalah hal yang paling utama dalam kehidupan manusia. Karena itu, wanita yang sedang hamil harus giat-giat dalam memilih jenis makanan apa saja yang harus dipilih yang baik untuk kesehatannya dan juga si bayi atau malah makanan yang berbahaya untuk keduanya. Maka dari itu, wanita yang sedang hamil harus mengetahui jenis makanan sehat awal kehamilan. seperti apakahmakanan sehat awal kehamilan itu?
4 Bagian makanan sehat awal kehamilan
1. Protein
2. Vitamin dan Mineral
3. Karbohidrat dan lemak
4. Susu dan makanan untuk perkembangan otak bayi.
Sebaiknya selama kehamilan, ibu yang sedang hamil harus banyak mengkonsumsi makanan yang sehat seperti sayur-sayuran, buah-buahan, daging, ikan, kacang-kacangan, telur dan susu terutama untuk formula khusus untuk ibu yang sedang hamil.
Pada saat trimester pertama atau awal kehamilan, makanan sehat awal kehamilan yang mengandung protein seperti DHA dan ARA lebih dibutuhkan guna pertumbuhan awal dan dasar yang kuat bagi janin atau si bayi.
Makanan Sehat Awal Kehamilan Sebagai Pembangun Tubuh
Makanan yang kaya akan protein kebanyakan terdapat pada daging ayam, makanan laut, buah, sapi, ikan, telur, buah alpukat dan susu. Protein ini sendiri sangat dibutuhkan tubuh untuk membangun jaringan baru, memelihara sel tubuh, meningkatkan sistem kekebalan tubuh terhadap infeksi luar. Selama kehamilan, kebutuhan gizi akan semakin meningkat sampai-sampai 20-30% kalori guna untuk memproduksi energi untuk kegiatan sehari-hari sang ibu hamil.
Selain Makanan Sehat Awal Kehamilan, lalu apakah makanan yang harus dihindari saat masa hamil?
Para ibu hamil harus mengetahui tentang makanan sehat awal kehamilan, tetapi juga disamping itu ibu hamil juga perlu untuk mengetahui makanan apa saja yang harus dihindari saat masa hamil. Karena kondisi ibu dan bayi dipengaruhi oleh makanan apa saja yang dimakan oleh ibu hamil, oleh sebab itulah para wanita yang hamil harus mengetahui makanan apa saja yang harus dihindari saat masa hamil.
1. Hindari makanan yang mengandung zat aditif, zat pengawet, dan zat penambahan pangan.
2. Hindari makanan berkalori tinggi yang hanya mengandung gula dan lemak saja dan kurang kandungan gizi lainnya seperti pada goreng-gorengan dan lain sebagainya.
3. Sebaiknya tidak mengkonsumsi kafein berlebihan
4. Hindari penggunaan obat tanpa resep dari dokter.
0 komentar:
Posting Komentar